GPU Sultan vs CPU 2018: Masih Kuat? (ft. Colorful iGame GeForce RTX 4090 VULCAN)
Kalau GPU kelas consumer terkencang di muka Bumi saat ini adalah GeForce RTX 4090, kita pasangkan dengan CPU dari Generasi 4 tahun lalu, apakah kita akan menemukan penurunan performa yang signifikan?...
View ArticleReview MSI GeForce RTX 4070 Ti SUPRIM X 12GB: Lebih Murah dari RTX 4080
Lebih terjangkau dari RTX 4080, RTX 4070 Ti ditujukan untuk gaming di resolusi 1440p dan frame rate 120 FPS.
View ArticleDriver GPU Intel ARC Baru Tingkatkan Performa Game DX9 lebih dari 40% – A750...
Awal tahun 2023 ini, Intel memberikan sebuah update baru yang akan membuat Graphics Card mereka lebih menarik : driver update yang meningkatkan performa cukup signifikan, dan penurunan harga untuk...
View ArticleReview RTX 4070 SUPER FE: Versi “Super” yang Lebih Kencang, Lebih Efisien
Ini adalah GeForce RTX 4070 Super Founders Edition! Sesuai namanya, ini sudah pakai GPU baru dari NVIDIA, RTX 4070 SUPER, yang baru dirilis di awal 2024 ini. GPU ini tentunya adalah upgrade dari RTX...
View ArticleReview MSI GeForce RTX 4070 Ti SUPER 16G VENTUS 3X
Kalau kemarin kami bahas RTX 4070 SUPER, sekarang giliran RTX 4070 Ti SUPER! Tapi, kali ini bukan pakai graphics card Founders Edition ya. Ini adalah MSI GeForce RTX 4070 Ti SUPER 16G Ventus 3X. RTX...
View ArticleUpgrade PC “Biasa” Jadi Kencang + AI dengan Ganti Graphics Card Saja! feat...
Ini adalah PC Desktop dengan Graphics Card NVIDIA GeForce RTX 4090. Dari tipe GPU-nya dapat dipastikan kalau PC Desktop ini siap memainkan Game AAA dengan lancar di resolusi 4K, bahkan dengan...
View ArticleNVIDIA GeForce RTX 50 Series di CES 2025: Lebih Kencang, Lebih Murah, dengan...
NVIDIA GeForce RTX 5070, 5070Ti, 5080, dan 5090 akhirnya hadir. Arsitektur Blackwell yang baru ini menjanjikan peningkatan performa berlipat ganda dengan beragam fiturnya, seperti DLSS4. Kemampuan AI...
View ArticleStok Nvidia GeForce RTX 5080 Dan RTX 5090 Habis di Amerika, Bagaimana Dengan...
Baru juga dirilis di Amerika, stok Nvidia GeForce RTX 5080 dan RTX 5090 habis di sana, dan penimbun mulai menjualnya di online dengan harga fantastis. Bagi pecinta PC gaming kelas atas, kehadiran...
View ArticleReview NVIDIA GeForce RTX 5090 FE: Kencang, Banyak Fitur Baru, Bodi Tipis,...
GeForce RTX 5090 FE, ini adalah graphics card dengan GeForce RTX 5090 termurah yang tersedia saat ini. Graphics card ini baru diperkenalkan NVIDIA di CES 2025, bersamaan dengan perkenalan GeForce RTX...
View ArticleReview Colorful iGame GeForce RTX 5080 Advanced OC: Garang, Kencang untuk 4K,...
Kami sudah sempat bahas GeForce RTX 5090, andalan terbaru NVIDIA yang baru diluncurkan di CES 2025 lalu. Kali ini, kita akan lanjut bahas GeForce RTX 50 Series lagi, tapi ini untuk yang harga lebih...
View Article